Sabtu, 11 Mei 2019

Doa orang yang terdzolimi sangat mahkbul

Pondok Ramadhan 
Ngaji yok :
Bersama Gus Nyoto Nur Hidayatullah
Doa orang yang terdzolimi
وَاتَّقِ دَعْوَةَ الْمَظْلُومِ فَإِنَّهُ لَيْسَ بَيْنَهَا وَبَيْنَ اللَّهِ حِجَابٌ
Beware of the supplication of the oppressed, for there is no barrier between it and Allah. – Hadits
Dan takutlah akan doa orang yang terzalimi, karena tidak ada hijab (penghalang) antara ia dengan Allah. – Hadis
Semoga bermanfaat 

Kamis, 09 Mei 2019

Doa yang tidak tertolak

Gus Nyoto NH 
إِنَّ لِلصَّائِمِ عِنْدَ فِطْرِهِ لَدَعْوَةً مَا تُرَدُّ
Whatever is prayed for at the time of breaking the fast is granted and never refused. – Hadits
Sesungguhnya do’a orang yang berpuasa ketika berbuka tidaklah tertolak. – Hadis

Selasa, 07 Mei 2019

Allah SWT Menyuruh Nabi Supaya selalu mengingatkan Istrinya


Pondok Ramadhan bersama Gus Nyoto NH 
Bahwasanya Allah telah merintah Nabi untuk mengingatkan Iastrinya sebagai berikut...

Dalam firman Allah SWT 
Surat Al-Ahzab Ayat 59 يَا أَيُّهَا النَّبِيُّ قُلْ لِأَزْوَاجِكَ وَبَنَاتِكَ وَنِسَاءِ الْمُؤْمِنِينَ يُدْنِينَ عَلَيْهِنَّ مِنْ جَلَابِيبِهِنَّ ۚ ذَٰلِكَ أَدْنَىٰ أَنْ يُعْرَفْنَ فَلَا يُؤْذَيْنَ ۗ وَكَانَ اللَّهُ غَفُورًا رَحِيمًا Arab-Latin: Yā ayyuhan-nabiyyu qul li`azwājika wa banātika wa nisā`il-mu`minīna yudnīna 'alaihinna min jalābībihinn, żālika adnā ay yu'rafna fa lā yu`żaīn, wa kānallāhu gafụrar raḥīmā 

Terjemah Arti: 
Hai Nabi, katakanlah kepada isteri-isterimu, anak-anak perempuanmu dan isteri-isteri orang mukmin: "Hendaklah mereka mengulurkan jilbabnya ke seluruh tubuh mereka". Yang demikian itu supaya mereka lebih mudah untuk dikenal, karena itu mereka tidak di ganggu. Dan Allah adalah Maha Pengampun lagi Maha Penyayang.

Semoga selalu di fahami..

Pondok Ramadhan bersama Gus Nyoto NH Jangan Menyakiti Teman

Assalamu'alaikum wr. wb.

Ngaji yok
Harus selalu kita pahamI dalam kehidupan sehari-hari 

Jika kita berkumpul dengan teman-teman kita, lebih dari satu orang, maka tidak pantas bila kita berbisik-bisik dengan sebagian dari mereka. Karena, hal ini akan membuat yang lain merasa tak nyaman, meskipun kita tidak membicarakan mereka

Semoga bermanfaat